VIDEO: Perwakilan Pengemudi Ojol Apresiasi Tarif Baru

CNN Indonesia
Minggu, 07 Jul 2019 10:52 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Kementerian perhubungan telah  menetapkan tarif baru bagi perusahaan penyedia jasa transportasi online. Tarif ini akan disesuaikan berdasarkan zonasi di setiap daerah. Perwakilan mitra pengemudi yang tergabung dalam gerakan aksi roda dua atau Garda mengapresiasi perubahan tersebut, walau belum ideal sesuai yang diharapkan.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red