VIDEO: TGPF Gagal Ungkap Pelaku dan Dalang Kasus Novel
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 17 Jul 2019 17:30 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Tim gabungan gagal ungkap pelaku dan dalang kasus penyiraman air keras kepada Novel Baswedan. Dalam konferensi pers di Mabes Polri, tim tidak menyebut nama pelaku atau dalang kasus tersebut, Rabu (17/7). Anggota tim gabungan hanya merekomendasikan Polri menyelidiki lebih lanjut tiga orang tak dikenal yang diduga terlibat kasus itu. Polri mengaku masih perlu mendapatkan alat bukti yang tak terbantahkan untuk mengungkap kasus Novel.