VIDEO: Suara Dentuman Masih Terdengar di Gunung Bromo
CNN Indonesia
Minggu, 21 Jul 2019 10:35 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Sempat mengalami erupsi Jumat sore, hari ini sabtuaktifitas gunung Bromo di kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, kembali normal. Namun demikian, masih terdengar suara dentuman dan gemuruh disertai asap putih tipis dengan ketinggian 300 meter dari bibir kawah Bromo. Akibat hal ini, warga dan wisatawan diimbau untuk tidak melewati radius aman 1 kilometer.