VIDEO: Pertemuan Tingkat Menteri Asean ke-52 Resmi Dibuka

CNN Indonesia
Rabu, 31 Jul 2019 20:23 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Mulai Rabu 31 Juli hingga 3 Agustus mendatang, seluruh menteri luar negeri ASEAN melakukan pertemuan tingkat menteri ASEAN ke 52 di Bangkok, Thailand. Negara di kawasan ASEAN berkomitmen meningkatkan koordinasi dan kerjasamanya di berbagai bidang, diantaranya isu pembahasan keamanan dan perdamaian di wilayah laut Cina Selatan, HAM, serta pembahasan konsep kerja sama Indo Pasifik

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red