VIDEO: Perayaan Iduladha di Bandung dan Surabaya

CNN Indonesia
Minggu, 11 Agu 2019 13:22 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Hari Raya Idul Adha dirayakan dengan berkurban. Berkurban, atau menyembelih hewan kurban yang dilakukan setelah melakukan salat Idul Adha. Untuk mengetahui perayaan Idul Adha di Bandung dan Surabaya, telah terhubung dengan produser lapangan CNN Indonesia Laisa Nissa di Bandung Jawa Barat, dan koresponden Wida Subianto di Surabaya, Jawa Timur.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red