VIDEO: Demo Dukung Pimpinan KPK Terpilih
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 20 Sep 2019 09:24 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Ratusan orang dari elemen masyarakat penegak demokrasi, mendesak Presiden Joko Widodo segera melantik pimpinan KPK terpilih. Massa melakukan longmarch sambil membentangkan bendera merah putih raksasa, di Jalan Medan Merdeka Barat, Gambir, Jakarta Pusat, Kamis siang