Jakarta, CNN Indonesia -- Papua, pulau paling timur Indonesia kembali menjadi perhatian publik. Permasalahan di Surabaya dan Malang pada Agustus lalu, merembet hingga ke wilayah di Papua dan Papua Barat. Undang-undang Nomor 21 Tahun 2001 Tentang Otonomi Khusus Provinsi Papua, yang ada dinilai masih belum cukup untuk mewujudkan keadilan sosial di Bumi Cendrawasih.