VIDEO: Keluarga Tunggu Kedatangan Jenazah Afridza Munandar

CNN Indonesia
Senin, 04 Nov 2019 12:24 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Jenazah Afridza Syach Munandar, pembalap yang tewas dalam kecelakaan, pada Asia Talent Cup, di sirkuit Sepang, Malayasia, 2 November lalu, direncanakan tiba di Tasikmalaya, Senin malam. Pihak keluarga bersiap menyambut kedatangan jenazah.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red