VIDEO: Reuni Alumni 212, Apakah Masih Relevan?

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 02 Des 2019 19:44 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Kata kunci 212 meramaikan sejumlah perbincangan di linimasa. 2 Desember, para alumni 212 kembali memenuhi pusat Ibukota untuk menggelar reuni.
Sejak muncul pada 2016, setidaknya sudah 3 kali acara serupa dilaksanakan. Relevansinya dengan kondisi kini pun kian dipertanyakan.
CNN Indonesia Connected telah terhubung dengan Gun Gun Heryanto, Analis Komunikasi Politik UIN Jakarta.