VIDEO: Kalah dari Vietnam, Timnas Indonesia Anti-Klimaks
CNN Indonesia
Rabu, 11 Des 2019 08:00 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Vietnam akhirnya untuk pertama kalinya meraih medali emas di cabang olahraga sepakbola pada ajang Sea Games 2019 di Manila, Filipina. Vietnam mengubur ambisi tim Garuda muda setelah menang dengan skor 3 gol tanpa balas di partai final.