Jakarta, CNN Indonesia -- Maraknya aksi balapan liar yang dilakukan oleh sejumlah muda-mudi di Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, ditanggapi serius oleh aparat kepolisian.
Puluhan pembalap liar pun akhirnya kocar kacir, ketika polisi datang melakukan penertiban, pada minggu dinihari.