Jakarta, CNN Indonesia -- Jakarta, CNN indonesia --- Polisi pastikan siap membantu mencari politikus PDI Perjuangan, Harun Masiku jika ada permintaan dari Komisi Pemberantasan Korupsi. Harun Masiku adalah tersangka kasus dugaan suap yang melibatkan Komisioner KPU, Wahyu Setiawan dan hingga selasa (14/1) siang masih dalam pencarian.