VIDEO: Peristiwa Semanggi Bukan Pelanggaran HAM Berat

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 17 Jan 2020 16:16 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Jakarta, CNN Indonesia TV -- Jaksa Agung ST Burhanuddin menegaskan, peristiwa Semanggi satu dan dua yang terjadi pada 1998 bukan merupakan pelanggaran hak asasi manusia berat. Pernyataan ini disampaikan dalam rapat kerja bersama Komisi III DPR yang digelar pada Kamis (16/1) kemarin.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red