VIDEO: Mencicipi Na Niura, Hidangan Para Raja Khas Samosir

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 29 Jan 2020 11:25 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Kalau ngomongin soal kuliner, setiap daerah sepertinya punya masakan khas masing-masing ya. Di jogja ada gudeg, di Padang Ada Rendang. Nah, di Samosir , Sumatera Utara, juga punya. Namanya Na Niura.

Na Niura ini adalah olahan ikan mas yang difermentasi dengan berbagai jenis bumbu, termasuk bumbu Khas Tanah Toba, Yakni Andaliman.
TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red