VIDEO: Rumah Sakit Pos Pantau Corona Kosong Tanpa Petugas
CNN Indonesia
Minggu, 02 Feb 2020 16:45 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Pos pemantauan corona virus di rumah sakit penyakit infeksi, RSPI Prof. Dr Sulianti Saroso, kosong tanpa petugas, padahal pos ini difungsikan untuk melakukan pemantauan 24 jam. Pasien yang ingin melakukan pemeriksaan terlihat menunggu tanpa kejelasan.