VIDEO: Imigrasi Perpanjang Izin Tinggal Wisatawan Tiongkok
CNN Indonesia
Kamis, 06 Feb 2020 17:12 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Pihak imigrasi Bali akan memberikan perpanjangan izin tinggal bagi wisatawan Tiongkok yang tidak boleh atau tidak berani kembali ke negaranya akibat meluasnya wabah virus Corona.