VIDEO - KPK: Nurhadi Mantan Sekretaris MA, DPO

CNN Indonesia
Jumat, 14 Feb 2020 17:42 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Komisi pemberantasan korupsi, kamis malam, mengumumkan telah memasukan mantan sekretaris Mahkamah Agung, Nurhadi Abdurachman dalam daftar pencarian orang. Status Dpo Nurhadi Abdurachman dikarenakan mangkir 3 kali dari pemanggilan penyidik KPK.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red