VIDEO: Pemerintah Juga Bertanggung jawab Atasi Banjir Jakarta
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 26 Feb 2020 19:34 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Jakarta, CNN Indonesia -- Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono menyebut pemerintah pusat turut bertanggung jawab atas banjir yang melanda DKI Jakarta. Menurut Basuki, pemerintah pusat harus ikut tanggung jawab karena DKI Jakarta merupakan ibu kota negara.