VIDEO: Polisi Sidak Pedagang Nakal Masker dan Antiseptik
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 04 Mar 2020 19:12 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Jakarta, CNN Indonesia --- Rabu (4/3) siang, Polda Metro Jaya melakukan sidak ke pasar obat Pramuka, Jakarta Timur karena di tengah merebaknya kasus virus corona banyak pedagang menjual masker dan cairan antiseptik dengan harga tidak wajar. Polisi mengancam akan menindak tegas para penjual yang menaikkan harga berkali-kali lipat.