Jakarta, CNN Indonesia -- Jakarta, CNN Indonesia --- Satu orang Pasien Dalam Pengawasan (PDP) karena dugaan virus corona di Rumah Sakit Penyakit Infeksi Sulianti Saroso meninggal dunia pada hari Jumat (6/3). Hingga kini pihak rumah masih masih mengevaluasi terkait penyebab meninggalnya sang pasien apakah positif terinfeksi virus covid 19 atau tidak.