VIDEO: 1 WNA 53 Tahun Pasien Covid-19 Meninggal Dunia
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 11 Mar 2020 14:00 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Jakarta, CNN Indonesia -- Juru Bicara pemerintah penanganan virus corona Achmad Yurianto menegaskan 1 pasien positif corona dengan nomor 25 dinyatakan meninggal dunia. Pasien tersebut berusia 53 tahun berjenis kelamin perempuan, berwarga negara asing.