Jakarta, CNN Indonesia -- Hari ini Masjid Istiqlal tidak menggelar salat jumat. Imam besar masjid Istiqlal, Nasaruddin Umar , menyatakan hal ini berlaku hingga dua kali jumat yang akan datang. Keputusan ini diambil, sesuai imbauan dari presiden joko widodo dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, serta dari majelis ulama indonesia. Nasaruddin menyebut hal ini merupakan upaya atau ikhtiar untuk mencegah penyebaran virus corona.