VIDEO: Dua Pria Tewas di Toko Ikan Hias

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 23 Mar 2020 15:00 WIB
Bandung, CNN Indonesia -- Dua pria ditemukan tewas di dalam toko ikan hias, di Kawasan Baleendah, Bandung, minggu siang. Petugas menduga, keduanya tewas akibat tersengat listrik, dari genset yang korslet, akibat terkena air hujan.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red