Jakarta, CNN Indonesia -- AP, CNN Indonesia -- Inilah penampilan perdana Pangeran Charles pada hari Rabu 1 April waktu setempat setelah mengakhiri masa karantina mandiri usai dinyatakan positif terpapar virus corona. Video pernyataan langsung dari Pangeran Charles ini pertama kali diunggah di akun media sosial kerajaan