VIDEO: Perawatan Hewan di Tengah Pandemi

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 21 Apr 2020 18:30 WIB
Bali, CNN Indonesia -- Akibat pandemi virus corona, Bali Zoo menutup operasional sejak satu bulan lalu . Namun demikian masih ada petugas yang setiap hari bekerja untuk merawat dan memberikan makanan bagi hewan penghuni Bali Zoo.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red