VIDEO: Ganjar Sambut Baik Larangan Mudik Jokowi

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 22 Apr 2020 21:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Pemerintah pusat resmi melarang masyarakat untuk mudik mulai 24 April 2020. Kepala Daerah menyambut positif keputusan Presiden Joko Widodo tersebut. Kebijakan ini dinilai mampu membantu pemerintah daerah menekan angka penyebaran wabah Covid-19.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red