VIDEO: Viral Aksi Perawat & PDP Karaoke di Ruang Isolasi

CNN Indonesia
Jumat, 24 Apr 2020 14:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Aksi petugas medis Covid-19 berseragam APD lengkap yang menghibur pasien di ruang isolasi Rsud Blambangan Banyuwangi, Jawa Timur, Mendadak viral di media sosial. Dalam video berdurasi sekitar 50 detik tersebut, seorang petugas medis menyanyikan lagu India di hadapan pasien dalam pengawasan. Selain untuk mengusir jenuh, aksi ini sengaja dilakukan untuk menghibu pasien yang sedang diisolasi.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red