VIDEO: BIN - UGM Kerjasama Cari Obat Anti Corona

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 08 Mei 2020 14:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Yogyakarta ---- Demi mencari obat anti virus corona yang hingga kini belum ditemukan, puluhan peralatan laboratorium, Kamis siang diserahkan pemerintah lewat Badan Intelijen Negara kepada Universitas Gajah Mada di Sleman, Yogyakarta. Diakui pihak kampus UGM masih kesulitan untuk mencari obat anti virus corona tersebut karena terkendala peralatan laboratorium.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red