VIDEO: Pengusaha Wedding Beralih Jadi Pembuat Peti Jenazah
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 12 Mei 2020 17:30 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Bogor, CNN Indonesia -- Pandemi covid 19 membuat sejumlah usaha terpaksa gulung tikarbangkrut. Seorang pemilik usaha wedding organizer di Bogor, Jawa Barat, banting setir menjadi pembuat peti jenazah mati, untuk bisa menghidupi keluarga dan karyawannya.