VIDEO: Imam Besar Masjid Istiqlal Soal Idulfitri Saat Pandemi

CNN Indonesia
Sabtu, 23 Mei 2020 14:35 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Imam Besar Masjid Istiqlal KH Nasaruddin Umar mengajak umat Islam melaksanakan salat Idul Fitri 1441 H di rumah karena saat ini tengah dalam masa pandemi virus Corona (COVID-19). Nasaruddin menekankan wajibnya menjaga kesehatan diri dan keselamatan keluarga. Nasaruddin menuturkan, dalam beribadah, umat Islam harus mengutamakan ibadah wajib ketimbang sunah. Ibadah salat Idul Fitri termasuk ibadah sunah.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red