VIDEO : Cara Unik Halau Covid-19 Dengan Manekin Cantik

Ruptly | CNN Indonesia
Selasa, 26 Mei 2020 17:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Berbagai cara dilakukan untuk tetap memastikan penerapan social distancing berjalan dengan baik. Seperti yang dilakukan sebuah pusat perbelanjaan di Selangor Malaysia ini. Mereka menempatkan wanita-wanita cantik nan modis di sejumlah tempat duduk yang tersedia. Tapi wanita-wanita cantik itu tentu bukan sungguhan tapi dari manekin.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red