VIDEO: Bupati Purwakarta Sidak Pusat Perbelanjaan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 02 Jun 2020 14:30 WIB
Purwakarta, CNN Indonesia -- Jelang penerapan adaptasi kebiasaan baru, Bupati Purwakarta melakukan sidak ke sejumlah tempat perbelanjaan. Bupati Anne memastikan protokol kesehatan hingga pos gugus tugas sudah disiapkan dan dilaksanakan. Tim gugus tugas akan berikan sertifikat aman bagi toko ritel yang melaksanakan protokol kesehatan dengan baik.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red