VIDEO: Wacana 13 Juli Awal Tahun Ajaran Baru
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 03 Jun 2020 15:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Informasi wacana 13 Juli 2020 sebagai awal tahun ajaran baru, rupanya belum merata diterima di daerah. Di Surabaya, Dinas Pendidikan setempat memastikan belum ada keputusan resmi dari pusat terkait hal ini. Sementara di aceh barat, proses penerimaan siswa baru sudah dimulai dengan penerapan protokol kesehatan menjelang pemberlakuan fase new normal.