Polisi menangkap pria yang diduga membunuh dua anak tirinya di Medan. Dia ditangkap setelah sempat kabur usai diduga melakukan pembunuhan.