VIDEO: Sinergi Selamatkan Ekonomi Dalam Negeri (4/5)

CNN Indonesia
Minggu, 05 Jul 2020 20:45 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pandemi Covid-19 berdampak pada sekitar satu juta Industri Kecil dan Menengah serta menghambat perkembangan lebih dari 163.000 UMKM. Berbagai upaya dilakukan demi mempercepat perputaran siklus ekonomi lokal dan memperbaiki daya beli masyarakat. Insight with Desi Anwar bersama Agus Gumiwang Kartasasmita, Menteri Perindustrian dan Sis Apik Wijayanto, Direktur Hubungan Kelembagaan BNI mengulas peran dan sinergi pemerintah dengan perbankan dalam mendukung gerakan nasional "Bangga Buatan Indonesia".


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red