VIDEO: Pemerintah Respons 'Bola Panas' RUU HIP

Digital Admin | CNN Indonesia
Selasa, 28 Jul 2020 23:38 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Beragam masalah mulai dari persoalan hukum, buron kasus korupsi yang belum juga tertangkap, kemudian rancangan undang-undang HIP yang kontroversial, sampai penangan Covid-19 yang berujung pada marahnya Presiden Jokowi kepada para pembantunya tampaknya menjadi pekerjaan rumah yang cukup berat bagi Menko Polhukam RI Mahfud MD. Bagaimana seorang Mahfud MD kemudian menjawab beragam persoalan dibawah kordinasi kementriannya?


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red