VIDEO: Kakak-Adik Belajar Online Sambil Jualan Bensin Eceran

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 05 Agu 2020 14:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Belajar bukan hanya di sekolah atau di rumah tetapi bisa dilakukan di mana pun, bahkan disertai kegiatan apa pun. Yang dilakukan kakak-adik di Madiun misalnya. Keterbatasan fisik dan gawai tak mengurangi antusiasme keduanya untuk belajar daring, sambil membantu sang ibu menambal ban dan menjual bensin.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red