Tim peneliti dari Institut Teknologi Bandung memaparkan adanya potensi terjadinya tsunami setinggi 20 meter di wilayah Pantai Selatan Pulau Jawa.
Mitigasi bencana diperlukan, sebagai langkah antisipasi terhadap potensi bencana ini.