Berkat memiliki kemauan keras untuk sembuh hingga dukungan dan bantuan dari warga sekitar, satu keluarga di Sidoarjo, Jawa Timur, yang dinyatakan positif Covid akhirnya sembuh. Satu keluarga ini dinyatakan positif Covid-19, setelah tertular dari 2 orang anggota keluarga yang meninggal karena Covid-19.