Satgas penanganan Covid-19 kabupaten Subang, Jawa barat, melakukan rapid test dan swab test secara acak kepada para wisatawan di kabupaten Subang, Jawa barat.
Sementara wisatawan yang mengantre di di tempat wisata di Lembang, kabupaten Bandung barat, mendapat pengawasan protokol kesehatan oleh kepolisian.