Selama pandemi, sejumlah lokasi wisata ditutup, termasuk di Surabaya, jawa timur. Namun, libur panjang kali ini, wisatawan bisa berkunjung ke sejumlah tempat wisata, seperti kebun binatang Surabaya dan wisata Bahari Surabaya North Quay.