Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil memenuhi panggilan Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri untuk diklarifikasi terkait kegiatan yang dihadiri oleh Rizieq Shihab yang menyebabkan kerumunan di wilayah Jawa Barat.