Pemprov DKI kembali memperpanjang PSBB masa transisi selama 2 pekan, mulai dari 23 November hingga 6 Desember 2020. Sebelumnya, Apindo meminta Pemprov DKI mencabut PSBB transisi. Karena selama pemberlakukan PSBB transisi, dunia usaha sangat terteka lantaran harus mempertahankan karyawan, menanggung biaya tatanan baru, dan biaya operasional perusahaan. Berikut pernyataan Gubernur DKI Anies Baswedan.