Untuk kesekian kalinya, TNI AD kembali menggelar latihan perang skala besar, yaitu latihan antar kecabangan Kartika Yudha 2020.
Latihan digelar di Puslatpur Martapura Sumatera Selatan, dengan melibatkan lebih dari 3 ribu prajurit.