VIDEO: Ketum PBNU Positif Covid-19

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 30 Nov 2020 09:02 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Ketua umum pengurus besar Nahdlatul Ulama, Said Aqil Siradj, dilaporkan positif terinfeksi virus corona.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh sekretaris pribadinya, M Sofwan Erce, melalui video yang diunggah di akun youtube resmi Said Aqil.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red