VIDEO: Ancaman Hukuman Mati Bagi Pelaku Korupsi

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 06 Des 2020 17:03 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Bila diperhatikan, tidak ada pasal korupsi dengan ancaman hukuman mati yang diterapkan KPK kepada tersangka Mensos Juliari Batubara. Juliari saat ini dijerat dengan pasal suap.

Sementara itu, dalam pasal dua dan keterangan pasal dua undang-undang tindak pidana korupsi dinyatakan, hukuman mati dapat dijatuhkan kepada pelaku tindak pidana korupsi dalam keadaan tertentu, seperti negara dalam keadaan bahaya, bencana alam nasional, pengulangan tindak pidana korupsi, dan negara dalam krisis ekonomi dan keuangan.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red