Penerapan peraturan Swab Pcr bagi pelaku perjalanan dalam negeri (Ppdn) yang masuk Bali membawa dampak bagi wisatawan.
Sejumlah wisatawan mengaku rugi karena harus mengeluarkan bujet tambahan untuk test swab Pcr.