VIDEO: Vaksinasi Nasional Covid-19 Dimulai Hari Rabu

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 11 Jan 2021 17:04 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Dalam waktu dekat, vaksinasi perdana secara nasional akan dilakukan pemerintah sebagai langkah memutus mata rantai penularan Covid-19.
Pemerintah juga tengah merencanakan penambahan vaksin, guna memenuhi kebutuhan vaksin secara nasional yang berasal berbagai produsen vaksin tersertifikasi di dunia.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red