Sebuah badan penelitian biomedis Inggris mengatakan, antibodi Covid-19 tetap berada di sistem penyintas Covid selama enam bulan setelah infeksi. Hal ini menunjukkan bahwa pasien tersebut memiliki tingkat perlindungan setidaknya selama dan setelah mereka terinfeksi.