VIDEO: Dahsyatnya Banjir Lahar Semeru

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 09 Feb 2021 20:44 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pasca diterjang banjir lahar Gunung Semeru, warga menemukan bagian kendaraan yang terseret banjir hingga 6 kilometer. Selain itu, sebuah musholla dan warung makan yang berada di tepi sungai tertimbun material banjir lahar setinggi 2 meter, Selasa pagi.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red